Mata Kuliah Praktikum Manajemen Keuangan merupakan mata kuliah kompetensi di program studi D4 Manajemen Keuangan PNJ. Materi yang digunakan dalam mata kuliah ini adalah penyelesaian studi kasus yang berkaitan dengan penerapan konsep-konsep manajemen keuangan, penyelesaian kasus menggunakan alat analisis dan metode yang sesuai. Praktikum dikerjakan dengan menggunakan komputer.
Tujuan Pembelajaran Mata Kuliah Praktikum Manajemen Keuangan adalah: mahasiswa trampil mengaplikasikan berbagai konsep dan alat analisis sesuai dengan fungsi dari manajemen keuangan meliputi fungsi alikaso dana pada berbagai aset, pemenuhan kebutuhan modal/dana, penghitungan biaya modal, penilaian kinerja perusahaan dan permasalahan khusus dibidang keuangan.
- Teacher: Sabar Warsini 196404151990032002