Melalui mata kuliah ini mahasiswa sedang memulai pengalaman pengajaran baru yang
bernilai. Ketika mahasiswa menjadi semakin ahli dalam mengaplikasikan ilmu-ilmu
dasar khususnya matematika, fisika dan ilmu bahan, mahasiswa akan diajak
memahami dan menganalisis bagaimana menerapkan ilmu-ilmu dasar yang telah
dikuasai tersebut ke dalam ilmu pengetahuan dan teknologi yang aplikatif, khususnya
dalam hal merancang, yaitu dalam Mata Kuliah Elemen Mesin I. Merancang dan
merekayasa, engineering dan teknologi adalah ilmu-ilmu terapan yang memerlukan
alat-alat bantu analisis pemahaman melalui elemen mesin.
Tujuan pembelajaran Elemen Mesin adalah untuk mengaplikasikan ilmu-ilmu dasar ke
dalam bentuk-bentuk benda konstruksi, komponen permesinan, dan benda-benda
bermanfaat untuk alat bantu proses, alat bantu kerja, dll.
Untuk melakukan hal ini mahasiswa harus tahu dan mengerti teori dasar matematika,
fisika, mekanika, ilmu bahan dan proses pemesinan atau manufacturing, dan juga
mahasiswa harus menguasai konvensi, satndar dan singkatan-singkatan dari katalogkatalog yang beredar di industri dan di pasaran. Tingkat pencapaian kompetensi
mahasiswa terhadap mata kuliah Elemen Mesin akan diukur dari kemampuan
menganalisis hubungan beban, dimensi dan kekuatan komponen dalam rancangan, dan
kemampuan menganlisis proses yang akan digunakan untuk membuat benda
rancangan yang bersangkutan.
bernilai. Ketika mahasiswa menjadi semakin ahli dalam mengaplikasikan ilmu-ilmu
dasar khususnya matematika, fisika dan ilmu bahan, mahasiswa akan diajak
memahami dan menganalisis bagaimana menerapkan ilmu-ilmu dasar yang telah
dikuasai tersebut ke dalam ilmu pengetahuan dan teknologi yang aplikatif, khususnya
dalam hal merancang, yaitu dalam Mata Kuliah Elemen Mesin I. Merancang dan
merekayasa, engineering dan teknologi adalah ilmu-ilmu terapan yang memerlukan
alat-alat bantu analisis pemahaman melalui elemen mesin.
Tujuan pembelajaran Elemen Mesin adalah untuk mengaplikasikan ilmu-ilmu dasar ke
dalam bentuk-bentuk benda konstruksi, komponen permesinan, dan benda-benda
bermanfaat untuk alat bantu proses, alat bantu kerja, dll.
Untuk melakukan hal ini mahasiswa harus tahu dan mengerti teori dasar matematika,
fisika, mekanika, ilmu bahan dan proses pemesinan atau manufacturing, dan juga
mahasiswa harus menguasai konvensi, satndar dan singkatan-singkatan dari katalogkatalog yang beredar di industri dan di pasaran. Tingkat pencapaian kompetensi
mahasiswa terhadap mata kuliah Elemen Mesin akan diukur dari kemampuan
menganalisis hubungan beban, dimensi dan kekuatan komponen dalam rancangan, dan
kemampuan menganlisis proses yang akan digunakan untuk membuat benda
rancangan yang bersangkutan.
- Teacher: Agus Edy Pramono 195909061986031002